Ruang Lingkup
Jurnal CivETech meneribitkan artikel dari bermacam disiplin ilmu pengetahuan terkait dengan Teknik sipil dan teknologinya. Ruang lingkup Jurnal ini meliputi:
CivETech : Civil Engineering and Technology Journal publishes articles from various scientific disciplines related to Civil Engineering and Technology. The main scopes are as follows:
- Teknik Struktur (Structural Engineering)
- Bahan Bangunan (Construction Materials)
- Dinamika tanah (Soil Dynamics)
- Stabilitas tanah (Soil Stabilization)
- Pondasi (Foundations)
- Perencanaan dan Manajemen Transportasi (Transportation Planning and Management)
- Teknik Sumber Daya Air (Water Resources Engineering)
- Manajemen Pengelolaan Air Bersih dan Limbah (Water and Wastewater Management)
- Informasi Keairan (Hydro-informatics)
- Dinamika Pantai (Coastal Dynamics)
- Gempa bumi dan Tsunami (Earthquake and Tsunami)
- Manajemen Konstruksi (Construction Management)